Piutang dagang (account receivable), kenali ciri dan jenisnyaistilah piutang dagang ini sangat melekat dalam berbagai jenis transaksi bisnis, terutama usaha dagang. piutang dagang berlaku di saat transaksi penjualan tersebut terjadi baik secara tunai maupun kredit.piutang dagang adalah salah satu bentuk klaim atau tagihan perusahaan kepada pihak lain.click to tweetnah, biasanya penjualan secara kredit inilah yang akan menimbulkan piutang dagang bertumpuk terlalu lama dalam perusahaan. secara umum pengertian piutang dagang adalah sejumlah… |
Peran ukm dalam perekonomian indonesia sebagai salah satu pilar perekonomian indonesia, ukm memiliki peran penting sebagai berikut: 1. porsi ukm dalam pdb besar, yaitu. 61,97 euro dari seluruh negeri. . produk atau setara rp. 8500 triliun pada tahun 2020. 2. ukm akan menyerap tenaga kerja dalam jumlah besar yaitu 97% dari penyerapan dunia usaha pada tahun 2020. besarnya jumlah ukm berbanding lurus dengan jumlah kesempatan kerja di indonesia, oleh karena itu ukm merupakan bagian besar dari penyerapan tenaga kerja.… |
Pemerintah bekerja sama dengan telkom indonesia untuk integrasikan seluruh data kementerian dan lembaga (k/l), serta pemerintah daerah (pemda). badan usaha milik negara (bumn) ini pun menyediakan setidaknya tiga platform.deputi executive vice president digital platform and enabler telkom komang budi aryasa menyampaikan, kerja sama itu dalam rangka mengintegrasikan data seluruh k/l dan pemda. dengan begitu, “bisa digunakan sebagai basis dari pengambilan keputusan pemerintah ke depan,” kata komang dalam acara telkom cx summit… |
Pengertian likuiditas, fungsi, jenis dan contohnyatanggung jawab pelunasan utang yang dilakukan sebuah perusahaan bukan masalah besar jika memiliki likuiditas baik. namun untuk perusahaan dengan likuiditas buruk, tentu menjadi masalah mengingat likuiditas adalah kemampuan yang dimiliki suatu perusahaan dalam memenuhi kewajiban termasuk menunjukkan posisi keuangan dan kekayaan dari perusahaan tersebut.suatu kemampuan yang dipakai untuk memenuhi kewajiban, melunasi hutang sesegera mungkin dalam waktu singkat. sebuah perusahaan dikatakan… |
Model – model manajemen kinerjabeberapa model manajemen kinerja dapat diterapkan, beberapa di antaranya adalah: a. deming model model deming manajemen kinerja atau (deming model and cycle) adalah model yang dinamai menurut penemunya. model ini terdiri dari langkah untuk memecahkan masalah dan meningkatkan kinerja organisasi. model ini terdiri dari langkah-langkah berikut: plan, do, check, act. perencanaan (planning) langkah pertama adalah perencanaan, dimana manajer menganalisis atau mengidentifikasi masalah… |
Pentingnya manajemen kinerjadi bawah ini adalah manfaat dan pentingnya manajemen kinerja dalam meningkatkan produktivitas, kinerja individu dan keterlibatan karyawan. mendorong penghargaan dan pengakuan karyawan manajemen kinerja memungkinkan manajemen untuk mengidentifikasi tindakan dan upaya yang pantas mendapatkan pujian atau pengakuan atas tindakan karyawan. bagi karyawan yang berprestasi atau berprestasi baik, manajemen dapat melacak kemajuan mereka sehingga manajemen dapat mengambil keputusan tentang pengembangan karyawan yang… |
Pemerintah telah memutuskan untuk melanjutkan program kartu prakerja di tahun 2023. di tahun depan, program ini akan dilaksanakan dengan skema normal. program kartu prakerja tahun 2023 akan lebih difokuskan pada bantuan peningkatan skill dan produktivitas angkatan kerja, berupa bantuan biaya pelatihan secara langsung kepada peserta dan insentif pascapelatihan dengan ragam pelatihan skilling, reskilling, dan upskilling. “program kartu prakerja akan lebih fokus pada peningkatan kompetensi angkatan kerja sebagaimana konsep awal program ini… |
Workshoppelatihan penulisan artikel ilmiah pada jurnal internasional bereputasidiselenggarakan oleh :dewan pengurus wilayah (dpw) perkumpulan dosen perguruan tinggi nusantara (pdptn) provinsi jawa barat sambutan : hj. nenden hendayani, se., mmketua dpw pdptn prov. jawa barat - dosen unisal bandungpemateri : ar. andiyan, s.t., m.t., iaidosen universitas faletehan bandung & reviewer jurnal scopusmoderator : fidya arie pratama, m.pd.isekretaris ii dpw pdptn prov. jawa barat - dosen iai bunga bangsa cirebonwaktu pelaksanaan… |
Akuntansi sektor publik untuk mengetahui pengertian akuntansi dapat dilihat dari dua sumber utama yang dijadikan sebagai pedoman. yang pertama berdasarkan american accounting association (aaa), akuntansi merupakan proses mengidentifikasi, mengukur, dan melaporkan dari berbagai informasi yang nantinya digunakan sebagai penilaian dan pengambilan keputusan yang berguna bagi yang akan menggunakan informasi tersebut.sementara yang kedua menurut american institute of certified public accountants (aicpa), akuntansi adalah seni dalam… |
Bank indonesia (bi) menaikkan tingkat suku bunga acuan menjadi 4,25% di akhir september 2022. naiknya suku bunga membuat nasabah deposito perbankan mendapat kabar bahagia karena bunga deposito ikut mengalami kenaikan. suku bunga yang naik memberi peluang nasabah yang ingin tetap untung dengan cara menyimpan dana di bank. selain menguntungkan, deposito berjangka juga minim risiko investasi karena tidak mengenal fluktuasi pasar. keunggulan-keunggulan deposito itu akan memberikan manfaat bagi anda yang sedang ingin melakukan diversifikasi… |
Apa itu bunga? pengertian, contoh dan rumus bunga majemukapa itu bunga?bunga adalah biaya yang anda bayarkan sebagai hasil peminjaman uang. bunga pun bisa diperoleh lewat hasil meminjamkan uang kepada peminjam. jika anda cermati, uang yang ada di akun bank sebetulnya dipinjamkan bank kepada para peminjam. dari situlah nasabah memperoleh bunga atas keuntungan menyimpan uang di bank.sumber pendanaan lain yang menghasilkan bunga berupa investasi pada obligasi yang diterbitkan pemerintah. tentu saja bunga investasi ini jadi sumber keuntungan yang bisa… |
Kamis, 13.00-16.00 wib, 13 oktober 2022webinar nasional: "photography & creative advertising di era digital" diselenggarakan oleh progdi s1 desain grafis universitas sains dan teknologi komputer (universitas stekom), bekerja sama dengan fdsk universitas mercu buana - jakarta, fbs unesa - surabaya, universitas widyatama- bandung, perkumpulan teacherpreneur indonesia cerdas (ptic), stie stekom, perkumpulan komunitas industri dan vokasi indonesia (perkivi) dan https://www.toploker.com narasumber:1. octavianus bramantha,s.ds.,m.ds. … |
Mudahkan penyusunan literature review kita dengan bantuan software atlas.tirabu, 12 oktober 2022 ( 2 hari lagi )kesulitan menyusun literatur untuk penelitian kita? software canggih ini sangat powerful dalam membantu mengelola dokumen kita. software ini juga mampu menyusun poin penting dalam proses bacaan kita, menggabungkannya kedalam sebuah gambar visual (semacam mindmapping) dan juga dapat menghasilkan output text sehingga bisa langsung di copy paste ke ms.word, dengan hasil yang sudah tersusun sesuai keinginan. proses penelitian… |
Mengenal tiga kegiatan akuntansi menurut financial accounting standards board (fasb), akuntansi adalah aktivitas jasa yang berperan menyediakan informasi kuantitatif yang kemudian digunakan untuk membuat keputusan keuangan, sedangkan zaki baridwan (2000) berpendapat bahwa akuntansi adalah aktivitas jasa yang perannya menyediakan . kuantitatif, terutama informasi keuangan tentang usaha keuangan yang dapat digunakan dalam membuat keputusan keuangan ketika ada alternatif dalam situasi tersebut. akuntansi secara umum memiliki tiga fungsi utama… |
Strategi bertahan dan bersaing di era globalisasipersaingan di semua perusahaan dan bisnis di era globalisasi semakin berkembang dan semakin kompleks seiring berjalannya waktu, sehingga pengusaha dan manajer harus dapat mempertahankan usahanya dan bersaing untuk keberlangsungan usahanya. cara para manajer bertahan dan bersaing adalah dengan menggunakan strategi yang membantu bisnis beroperasi secara berkelanjutan. salah satu strategi bertahan dan bersaing suatu perusahaan adalah mengendalikan atau mengelola "hasil" operasi bisnisnya. melalui… |