Setelah sukses menyelenggarakan Seminar Daring Program Pengungkapan Sukarela (PPS) bersama Direktorat Jenderal Pajak, kali ini Tax Center Fakultas Vokasi Universitas Airlangga akan kembali menyelenggarakan Seminar Daring PPS bersama Ikatan Konsultan Pajak Indonesia (IKPI) Cabang Surabaya dengan tema "Pentingnya PPS bagi Wajib Pajak dalam Meningkatkan Kepatuhan Material" yang diselenggarakan pada:
Hari,tanggal : Kamis, 24 Februari 2022
Waktu: 10.00 - selesai
Link Pendaftaran: bit.ly/pps-unair-ikpisby atau https://us02web.zoom.us/meeting/register/tZYud-yhpzMuGNNGl1ApqtQAEp2FOavoGM-X
Narasumber: Ali Yus Isman, S.E., M.A., BKP
- Pasagung Tax Consulting & Services
- Wakil Ketua IKPI Cabang Surabaya
- Alumni S2 Universitas Airlangga
Nrasumber: Endah Aqila Mirasanty, SH., SE., AK., M.Ak., CA., BKP.
- Chattra Lintang Konsultama
- Sekretaris IKPI Cabang Surabaya
- Alumni D3, S1, S2, Universitas Airlangga
Benefit: HTM Free, e-sertifikat, knowledge |